Trading Ideas
Hari ini diperkirakan indeks kembali fluktuatif cenderung menguat terbatas.
13 SEPTEMBER 2017
IHSG ditutup menguat tipis pada perdagangan kemarin berada di level 5,872. Indeks berpeluang untuk melanjutkan penguatannya menguji resistance level yang berada di 5,885. RSI yang bergerak meninggalkan wilayah oversold memberikan peluang penguatan, namun jika indeks berbalik melemah mak...
Trading Ideas
Hari ini diperkirakan indeks bergerak fluktuatif cenderung menguat terbatas.
12 SEPTEMBER 2017
IHSG kembali ditutup menguat pada perdagangan kemarin berada di level 5,871. Indeks berpeluang untuk kembali melanjutkan penguatannya dan menguji resistance level yang berada di 5,885. Stochastic berada di wilayah netral dengan kecenderungan menguat, sementara RSI tampak mulai bergerak ...
Daily Info
IHSG Naik +0.25% Ke Level 5,872.
12 SEPTEMBER 2017
IHSG Naik +0.25% Ke Level 5,872. Penutupan perdagangan saham di awal pekan tercatat naik seiring positifnya perdagangan saham di zona Asia. IHSG naik sebanyak +0.25% ke level 5,872 dengan kenaikan tertinggi dicatatkan sektor property dan real estate dan agrikultur masing-masing naik seb...
Daily Info
IHSG Menguat 0,43%.
11 SEPTEMBER 2017
IHSG Menguat 0,43%. IHSG ditutup menguat 0,43% ke level 5.857, dipicu rilisnya data cadangan devisa bulan Agustus 2017 sebesar US$128,8 miliar, lebih tinggi dari posisi akhir Juli 2017 yang sebesar US$127,8 miliar. Peningkatan tersebut terutama dipengaruhi oleh penerimaan devisa dari pa...
Trading Ideas
Hari ini diperkirakan indeks kembali fluktuatif cenderung menguat terbatas.
11 SEPTEMBER 2017
IHSG ditutup menguat pada akhir pekan kemarin berada di level 5,857. Indeks tampak sedang mencoba untuk bertahan di atas EMA 50, di mana berpeluang untuk berlanjut menuju level berikutnya di 5,880 hingga 5,895. Stochastic yang bergerak meninggalkan wilayah oversold memberikan peluang un...
Trading Ideas
Hari ini diperkirakan indeks kembali fluktuatif cenderung melemah terbatas.
8 SEPTEMBER 2017
IHSG kembali ditutup menguat pada perdagangan kemarin berada di level 5,832. Indeks tampak mengalami konsolidasi selama beberapa hari terakhir dan berpotensi untuk berlanjut dengan bergerak menuju support level di 5,805. MACD yang cenderung melemah berpotensi membawa indeks melemah, namun stochastic...
Stock Call
PT. Summarecon Agung Tbk.
8 SEPTEMBER 2017
Kami memberikan rekomendasi Buy kepada SMRA dengan target harga sebesar IDR 1,240 per lembar saham yang merefleksikan diskon 68% terhadap RNAV dan P/E FY2017F 34.33x. Memiliki track record yang telah terbukti sebagai salah satu pengembang township terbesar di Indonesia, SMRA kembali mencoba untuk me...