Mega Capital Sekuritas

Riset

Sebelum berinvestasi, kami sarankan Anda untuk mempelajari dan membaca syarat dan ketentuan berinvestasi dengan cermat

Daily Info
Reaksi Negatif Investor Atas PSBB Total Jakarta Longsorkan IHSG.
11 SEPTEMBER 2020

Reaksi Negatif Investor Atas PSBB Total Jakarta Longsorkan IHSG. Langkah Pemprov DKI yang memberlakukan PSBB Total di DKI Jakarta mulai Senin (14/9) mendatang ditanggapi negative oleh inverstor yang memicu aksi sell off. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada perdagangan Kamis (10/9) kemarin ditutu...

Daily Info
Penjualan Ritel Turun, IHSG Terkoreksi.
10 SEPTEMBER 2020

Penjualan Ritel Turun, IHSG Terkoreksi. Penjualan Ritel yang kembali anjlok -12.3% YoY di bulan Juli lalu menjadi katalis negative bagi Indeks Harga Saham Gabungan. Dengan demikian Penjual Ritel sudah mencatatkan penurunan dalam delapan bulan berturut turut sejak Desember 2019 lalu. Bahkan Bank Indo...

Trading Ideas
IHSG Fluktuatif Cenderung Melemah Terbatas (5,080—5,200).
10 SEPTEMBER 2020

IHSG ditutup melemah pada perdagangan kemarin berada di level 5,149. Indeks tampak sedang bergerak melewati support level yang berada di 5,200, di mana berpotensi melanjutkan pelemahannya menuju level berikutnya di 5,080. Akan tetapi kemampuan indeks bertahan di atas EMA 50 memberikan peluang mengha...

Trading Ideas
IHSG Fluktuatif Cenderung Menguat Terbatas (5,190—5,280).
9 SEPTEMBER 2020

IHSG pada perdagangan kemarin ditutup menguat berada di level 5,244. Indeks berpeluang melanjutkan konsolidasi dan kembali bergerak menguat menuju resistance level 5,280 setelah belum mampu melewati support level 5,190. Akan tetapi MACD yang berada pada kecenderungan melemah berpotensi menghambat la...

Daily Info
Optimisme Regional Angkat IHSG.
9 SEPTEMBER 2020

Optimisme Regional Angkat IHSG. Kenaikan yang terjadi di pasar saham regional menjadi katalis positif bagi Indeks Harga Saham Gabungan, dimana pada perdagangan Selasa (8/9) kemarin IHSG mencatatkan kenaikan sebesar +0.27% ke level 5,244. Saham yang menjadi market leader adalah BBCA (+0.8%), POLL (+1...

Daily Info
Naiknya Cadangan Devisa Tak Mampu Angkat IHSG.
8 SEPTEMBER 2020

Naiknya Cadangan Devisa Tak Mampu Angkat IHSG.Kenaikan Cadangan Devisa di bulan Agustus ke menjadi USD 137 miliar dari USD 135.1 miliar tidak mampu menjaga Indeks Harga Saham Gabungan dari kejatuhan. Pada perdagangan awal pekan (7/9) kemarin IHSG ditutup turun tipis - 0.18% ke level 5,230. Investor ...

Trading Ideas
IHSG Fluktuatif Cenderung Menguat Terbatas (5,140—5,325).
8 SEPTEMBER 2020

IHSG pada perdagangan kemarin ditutup melemah berada di level 5,230. Indeks tampak sedang mencoba bertahan di atas support level 5,190, di mana berpeluang menguat dan bergerak menuju resistance level 5,280. Akan tetapi MACD yang cenderung melemah berpotensi menghambat laju penguatan indeks yang jika...